Dawuh Syekh Ahmad Zaini Dahlan ( beliau adalah seorang mufti besar madzhab syafii sekaligus seorang sufi ketrurunan Syekh Abdul Qodir Aljaelani diantara murid" beliau adalah Syekh Yusuf Annabhani, Alhabib Usman bin Yahya (mufti betawi dan salah satu wali Qutbul Ghaust); dan Alhabib Ahmad Al attos sapuro)
Syeh Ahmad Dahlan mengatakan membaca sholawat kepada baginda Nabi adalah bermanfaat baik dengan sighot apapun dan sholawat adalah sesuatu yang paling bermanfaat untuk menerangi hati dan untuk mengantarkan seorang murid kehadirat Alloh azza wa jalla.kerena sesungguhnya orang yang membiasakan diri bersholawat kepada Nabi akan memperoleh berbagai macam cahaya dan dengan berkah sholawt seseorang bisa berjumpa dengan baginda Nabi atau berkumpul dengan orang yang bsia mengantarkan ke hadirat Nabi.
apalagi jika hal itu dilakukn secara istiqomah dan lebih" di akhir zaman seperti ini ketika para guru mursyid tarekat sudah mulai sedikit dan urusan manusia sudah tidak jelas. Barangsiapa yang hendak mengarahkan orang lain dan membimbing mereka maka suruhlah mereka baik orang awam maupun orang khusus dengan beristighfar dan bersholawat kepada baginda Nabi
demikianlah dawuh beliau yang diambil dari kitab afdholussholawat halaman 84
maka dengan hal ini mari kta bersholawat setiap hari walaupn hanya 100 kali perhari.
Artikel Terkait
- Manaqib Syaikh Muhammad Indra bin Abdullah Al-Anjiri Kapuas Timur
- Manakib Tuan Guru KH.Hasan Ahmad
- Bahayanya Penyakit Hati Takabur Dan Sombong
- Manaqib Datu Nuraya
- Menaqib Datu Suban Sekalian Datu Muning
- Profil Ustadz Abdul Somad, Lc. MA
- Beruntung Kita Orang Banjar Memiliki Datu Kelampayan / Syekh Muhammad Arsyad
- Manaqib KH. Muhammad Tsani (Pendiri Pondok Pesantren Al Falah Banjarbaru )
- Kisah Dua Sahabat Bin Yahya dan Al Habsyi
- Menaqib Tuan Guru KH. Muhammad Aini
- Kalam kalam Al allimul Al allamah Abah Haji Guru Zuhdi
- Keistimewaan Guru Zuhdi " Hujan Lebat Berhenti Setelah Ucapan Beliau "
- Keistimewaan Guru Zuhdi " Anak Lebih Alim Daripada Ayahnya"
- Manaqib " Wali Katum" Muhammad Ramli bin Anang Katutut
- Manaqib Guru Husein Qadri Albanjari
- Syekh Jamaluddin Al-Banjari “Tuan Guru Surgi Mufti”
- -Menaqib Syekh Ali bin Abdullah Al Banjari “Penulis” Kitab I’anah Ath-Tholibin
- Hadits Bab Ilmu Dari Kitab Thariqah Alawiyah
- Kalam Habib Umar bin Hafidz
- Habib Ali bin Muhammad Al-Habsyi Di Hadapan Ibunya
0 komentar:
Posting Komentar