Sabtu, 14 Mei 2016

Perbanyaklah Membaca Shalawat Kepada Nabi Kerena Nabi akan Membalas Shalawat dari Pembacanya


“Abu Hurairah r.a.berkata:Rasulullah Saw bersabda :
"Tiada seseorang yang mengucapkan salam kepadaku, melainkan Allah mengembalikan ruhku hingga aku dapat menjawab salamnya”.(HR. abu Daud)

Berkata Sech Umar Hamdan al Mahrasi.....
Sewaktu Aku i'tikab di Mesjid Nabawi di hadapan kubur Rasulallah,Aku bersandar di tiang,kerena mata mengantuk aku tertidur. Dan saat bangun, hari pukul 3 subuh, Aku kaget kerena aku sendirian di dalam Mesjid Nabawi terkunci di dalam kerena Askar tidak tau Aku ada disitu. Aku sendiri di hadapan kubur Rasulullah, aku ketakutan bukan kerena aku sendiri tapi aku takut klo tiba2 Rasulullah muncul dan bagaimana adab ku kepada Rasulullah, aku takut suul adab degan Rasulullah SAW.

Dan tepat pukul 4..tiba2 aku lihat kubur Rasulullah terbuka dan Rasulullah keluar dan bangkit berdiri,aku hanya diam kerena aku tidak tau bagaimana adab ku kepada Rasulullah. Lalu Aku lihat Rasulullah menyebut nama orang dengan mengucapkan salam untuk mu wahai fulan bin fulan. Rasulullah terus menyebut satu persatu dan aku hitung jumlah nya ada 11 nama yang di sebut Rasulullah SAW.

Setelah itu Rasulullah pun masuk kembali ke dalam kubur dan kubur itu menutup, bertepatan dengan itu pintu Mesjid Nabawi terbuka dari luar, dan Askar masuk kaget melihat ada aku di dalam terkunci.
Di luar aku lihat ada rombongan yang sdh hendak masuk dan salah satu dari mereka memanggil temannya dengan nama yang di sebut Rasulullah tadi.Aku kaget mendengar nama yang di panggil, aku pun berkata adakah di antara kalian yang namanya si fulan bin si fulan,salah satu angkat tangan,fulan bin si fulan,angkat tangan lagi sampai Aku menyebutkan semua nama yang di sebut Rasulullah td.Lalu aku tanya bukan kah jumlah kalian 11,mana yang satu nya,kerena yang ada di depan pintu gerbang hanya 10 org, Lalu mereka menyahut,wahai Syech teman saya tadi disini tapi dia lagi meninggalkn tempat sebentar, tadi dia juga bersholawat kepada Rasulullah lalu meninggalkan tempat ini sebentar nanti kembali lagi kesini.

Lalu Aku bertanya,sebelum nya apa yg kalian lakukan tadi,mereka menjawab kami memberi sholawat dan salam kpd Rasulullah.Maka Syech Umar Hamdan menangis,mereka heran lalu bertanya,ya Syech kenapa engkau menangis,
Syech Umar Hamdan berkata,tahu kah kalian semua nama kalian di sebut Rasulullah,semua nama kalian disebut Rasulallah,semua nama kalian di sebut Rasulallah.

Maka mereka yag hadir pun ikut menangis karena merasa begitu bahagia nama mereka di sebut Rasulullah ,mereka ikut menangis sambil bersholawat kepada Rasulallah SAW

(Cerita ini di kisah kan oleh Allahyarham K.H Adnan Iskandar beliau murid dari Syech Umar Hamdan Mekah wkt beliau belajar di Mekah)
Apabila ingin nama kita selalu di sebut Rasulullah perbanyak lah baca sholawat kepada Rasulullah SAW.
sumber : Yusrie Salman Alaydrus


Artikel Terkait

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog